- Sebelum kalian membuat blog langkah awal yang harus kalian lakukan adalah membuat akun gmail. Sebenarnya bisa menggunakan akun lainnya tapi dianjurkan untuk memakai gmail dari awal. Bagi yang sudah mempunyai akun gmail kalian bisa langsung masuk ke link blogger.com
- Masukkan email dan password gmail yang tadi kalian buat
3. Maka akan muncul konfirmasi profil. Kalian klik dibagian profil blogger.
4. Setelah
itu akan muncul permintaan untuk memasukkan nama tampilan (display name).
Display Name (nama tampilan)
: Merupakan nama yang digunakan sebagai nama kita di akun blog nanti. Misal aku memilih nama "coretan chellaa" maka nama yang akan muncul
ketika aku posting nanti ialah "posted by my blog atau diposting oleh
coretan chellaa.
Klik lanjutan ke blogger
5. Di
akun blogger klik "Blog baru" untuk membuat blog. Lalu akan
muncul halaman untuk membuat Judul, Alamat Blog dan Template.
6. Masukkan nama judul dan alamat blog yang kalian inginkan.
Kemudian klik buat blog.
Nah sekarang kalian sudah memiliki blog.
7. Jika
ingin memposting sesuatu . Pilih entri baru. Tulis judul artikel pada title dan
klik publish jika artikel sudah
siap untuk dipublikasikan. Jika ingin melihat tampilan blogmu, kalian klik
lihat blog (view blog). tahap selanjutnya anda tingal tambah gadget untuk
mempercantik halaman blog kalian .
Tidak ada komentar:
Posting Komentar